Hubungan Kualitas Pelayanan di Klinik Gigi Terhadap Kepuasan Pasien Kontrol Orthodontic Cekat di Masa Pandemi Covid19

BADIATUL PUSPA HATI, - (2021) Hubungan Kualitas Pelayanan di Klinik Gigi Terhadap Kepuasan Pasien Kontrol Orthodontic Cekat di Masa Pandemi Covid19. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
Awal.doc.pdf

Download (947kB)
[img] Text
Abstract.doc.pdf

Download (191kB)
[img] Text
Chapter1.doc.pdf

Download (312kB)
[img] Text
Chapter2.doc.pdf

Download (324kB)
[img] Text
Chapter3.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB)
[img] Text
Chapter4.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (338kB)
[img] Text
Conclusion.doc.pdf

Download (184kB)
[img] Text
References.doc.pdf

Download (306kB)
[img] Text
Appendices.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (777kB)
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Latar belakang: Pandemi covid-19 membuat klinik gigi perlu menaati protokol kesehatan sehingga pasien merasa nyaman dengan kualitas pelayanan yang di berikan. Berdasarkan hasil studi pendahuluan di dapatkan data, 50% responden menyatakan cukup baik, serta tingkat kepuasan pasien didapatkan data 40% responden menyatakan kurang puas. Tujuan penelitian: Diketahui adanya hubungan kualitas pelayanan orthodontik dengan kepuasan pasien di klinik gigi pada masa pandemi covid-19. Metode penelitian: Penelitian ini menggunakan survey analitik dengan pendekatan cross sectional, jumlah sampel 38 responden. Variabel penelitian ini adalah kualitas pelayanan orthodontik cekat dan kepuasan pasien orthodonti cekat. Penelitian dilakukan bulan Agustus-September 2021. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner melalui media online (goole form). Analilis data menggunakan analisisi bivariet, disajikan dalam bentuk tabulasi silang dengan uji korelasi (kendels tau). Hasil penelitian: responden berjenis kelamin perempuan sebanyak 24 responden (63,2%), responden berusia 13-18 tahun sebanyak 25 responden (65,8%), responden berpendidikan sekolah menengah atas (SMA) sebanyak 26 responden (68,4%), responden menyatakan kualitas pelayanan cukup baik sebanyak 16 responden (42,1%), selain itu responden menyatakan cukup puas sebanyak 16 responden (42,1%), kualitas pelayanan cukup baik memiliki kepuasan pasien yang cukup puas sebanyak 10 responden (26,3%) dan hasil uji kendalls tau memiliki nilai signivikansi sebesar 0,014 dan nilai keofisien korelasi 0,362. Kesimpulan: Kualitas pelayanan di klinik gigi Max + Dental Care Bumijo berhubungan kuat dengan kepuasan pasien di masa pandemi covid-19. Kata kunci: Kualitas pelayanan, kepuasan

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi Sarjana Terapan Terapi Gigi
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 06 Jan 2022 07:13
Last Modified: 06 Jan 2022 07:13
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/7684

Actions (login required)

View Item View Item