ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA Ny. D DENGAN DIABETES MELITUS DI WILAYAH POLIKLINIK PRATAMA POLRES BANTUL

DALHARI (2020) ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA Ny. D DENGAN DIABETES MELITUS DI WILAYAH POLIKLINIK PRATAMA POLRES BANTUL. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
DALHARI_nimP07120119071.pdf
Restricted to Registered users only

Download (629kB)
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Latar Belakang : Diabetes melitus merupakan suatu keadaan hiperglikemia yang ditandai dengan keadaan absolute insulin yang bersifat kronik yang dapat mempengaruhi metabolism karbohidrat. Protein dan lemak yang disebabkan oleh sebuah ketidakseimbangan atau ketidakadanya persediaan insulin atau tak sempurnanya respon seluler terhadap insulin ditandai dengan tidak teraturnya metabolisme. Tujuan Studi kasus : Tujuan studi kasus yaitu dapat mengetahui, memahami serta dapat mengaplikasikan asuhan keperawatan pada Ny. D dengan diabetes mellitus di wilayah poliklinik pratama polres bantul. Hasil : Karya tulis ilmiah ini difokuskan pada studi kasus adalah deskriptif. Studi kasus dilaksanakan di wilayah poliklinik polres bantul. Dengan partisipan 1 orang dengan diagnosa diabetes melitus. Hasil dari studi kasus yang di lakukan pada Ny. D di dapatkan diagnosa yaitu diabetes melitus. Setelah di lakukan asuhan keperawatan rutin kontrol ke klinik dan dapat merawat diri dengan personal hygiene dan dapat menjalankan terapi obat dengan benar. Kesimpulan dan saran : Dari hasil studi kasus menunjukkan bahwa dapat mengikuti terapi obat dan personal hygiene yang telah diberikan. Diharapkan dengan adanya penelitian ini memberikan gambaran untuk setiap permasalahan yang terjadi pada pasien Kata kunci : Asuhan Keperawatan pada diabetes mellitus, keluarga, diabetes mellitus

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan > Program Studi DIII Keperawatan
Depositing User: editor ed
Date Deposited: 15 Sep 2020 03:51
Last Modified: 15 Sep 2020 03:51
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/3792

Actions (login required)

View Item View Item