GAMBARAN PERSEPSI KELUARGA TENTANG ANGGOTA KELUARGA DENGAN SKIZOFRENIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS IMOGIRI II BANTU

RETNO EFNU WARDANI (2019) GAMBARAN PERSEPSI KELUARGA TENTANG ANGGOTA KELUARGA DENGAN SKIZOFRENIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS IMOGIRI II BANTU. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
Awal.doc.pdf

Download (780kB)
[img] Text
Abstract.doc.pdf

Download (45kB)
[img] Text
Chapter 1.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (58kB)
[img] Text
Chapter 2.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB)
[img] Text
Chapter 3.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[img] Text
Chapter 4.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (115kB)
[img] Text
Conclusion.doc.pdf

Download (36kB)
[img] Text
References.doc.pdf

Download (43kB)
[img] Text
Appendices.doc.pdf

Download (7MB)
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Skizofrenia adalah penyakit yang mempengaruhi otak dan menyebabkan timbulnya pikiran, persepsi, emosi, gerakan dan perilaku yang aneh dan terganggu. Laporan Riskesdas 2013 menyebutkan prevalensi skizofrenia terbanyak di Provinsi DIY dan Aceh. UU RI no 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa menjamin pelayanan kesehatan jiwa, namun hingga sekarang penanganan klien skizofrenia belumlah memuaskan. Diantaranya masih ada persepsi negatif terhadap penderita dan timbul sikap pengucilan, pengasingan, dan penolakan dari keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran persepsi keluarga tentang anggota keluarga dengan skizofrenia yaitu self perception dan social perception keluarga di Wilayah Kerja Puskesmas Imogiri II Bantul. Jenis penelitian ini deskriptif dengan metode survey. Teknik pengambilan sampel yaitu probability sampling dengan jenis proporsional random sampling. Sampel yang digunakan 69 keluarga yang merawat anggota keluarga skizofrenia. Instrument penelitian menggunakan kuesioner. Hasil penelitian diperoleh self perception keluarga tentang anggota keluarga dengan skizofrenia sebagian besar positif (78,3%) sedangkan social perception keluarga tentang anggota keluarga dengan skizofrenia sebagian besar negatif (79,7%). Kesimpulan dari penelitian ini adalah gambaran persepsi keluarga sebagian besar adalah negatif (56,5%). Keluarga diharapkan tetap mendampingi anggota keluarga untuk berobat agar klien mempunyai kesempatan menjadi pribadi yang lebih prodiktif bagi dirinya, keluarga dan masyarakat.

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan
Depositing User: analis
Date Deposited: 22 Nov 2019 03:01
Last Modified: 22 Nov 2019 03:01
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/2116

Actions (login required)

View Item View Item