HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN PELAKSANAAN ASSESMEN PRE ANESTESI DI INSTALASI BEDAH SENTRAL RSUD WATES

Yusuf Kamil and Maria H Bakri and Sari Candra Dewi (2018) HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN PELAKSANAAN ASSESMEN PRE ANESTESI DI INSTALASI BEDAH SENTRAL RSUD WATES. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstract.doc.pdf

Download (68kB)
[img] Text
Chapter1.doc.pdf

Download (113kB)
[img] Text
Chapter2.doc.pdf

Download (248kB)
[img] Text
Chapter3.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[img] Text
Chapter4.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB)
[img] Text
Conclusion.doc.pdf

Download (35kB)
[img] Text
References.doc.pdf

Download (154kB)
[img] Text
Appendices.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (472kB)
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Latar Belakang: Tindakan persiapan pre anestesi pada dasarnya digunakan untuk menyiapkan pasien sebelum dilakukan tindakan anestesi, dampak yang ditimbulkan dari persiapan anestesi yang kurang matang dapat mengancam nyawa pasien dan bila berlanjut menyebabkan kematian. Hal ini bisa disebabkan karena mengabaikan SOP yang sering menyebabkan permasalahan hukum. Oleh karena itu pentingnya pengetahuan dan kepatuhan atau keterampilan didalam persiapan pre anestesi salah satunya dengan pengisian dokumen assesmen pre anestesi. Metode: Penelitian ini menggunakan jenis penelitian survei analitik desain cross sectional dengan Teknik consecutive sampling. Data yang diambil sebanyak 140 dokumen assesmen pre anestesi di Instalasi Bedah Sentral RSUD Wates. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar kuesioner untuk pengetahuan perawat anestesi dan studi dokumen kepatuhan perawat anestesi tentang assesmen pre anestesi. Analisis yang digunakan uji Spearman’s Rank dengan tingkat kemaknaan 0,05. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar pengetahuan tentang pengisian assesmen pre anestesi cukup (45,9%) dan sebagian besar patuh melakukan pengisian assesmen pre anestesi ada (57,9%). Sedangkan hubungan pengetahuan dengan kepatuhan kategori baik dan patuh (49,4%), pengetahuan baik dan cukup kategori kurang patuh masing-masing (53,1%). sedangkan pengetahuan kurang kategori patuh ada (43,8%). Berdasarkan hasil uji Spearman’s Rank diperoleh hasil nilai signifikansi p-value 0,033 (P< 0,05) dan nilai koefisien korelasi (0,180) yang menunjukan semakin baik pengetahuan maka, semakin patuh dalam melaksanakan assesmen pre anestesi. Kesimpulan: Ada hubungan pengetahuan dengan kepatuhan pelaksanaan assesmen pre anestesi. Kata Kunci: Assesmen Pre Anestesi, Kepatuhan, Pengetahuan,

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan > Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email server@poltekkesjogja.ac.id
Date Deposited: 16 Aug 2019 08:21
Last Modified: 16 Aug 2019 08:23
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/1586

Actions (login required)

View Item View Item