WULAN PERMATA, SARI (2024) TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN BERKESINAMBUNGAN PADA NY. A USIA 23 TAHUN G1P0Ab0AH0DI PMB UMU HANI BANTUL. Laporan-Coc thesis, POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA.
Text
01 Awal.pdf Download (285kB) |
|
Text
02 Abstract.pdf Download (6kB) |
|
Text
03 Chapter I.pdf Download (17kB) |
|
Text
04 Chapter II.pdf Download (344kB) |
|
Text
05 Chapter III.pdf Download (161kB) |
|
Text
06 Conclusion.pdf Download (8kB) |
|
Text
07 Reference.pdf Download (21kB) |
|
Text
08 Appendices.pdf Download (3MB) |
|
Text
COC 1_WULAN PERMATA SARI_P07124523030.pdf Download (4MB) |
Abstract
SINOPSIS Asuhan kebidanan yang komprehensif (Continuity of Care / COC) dapat mengoptimalkan deteksi resiko tinggi maternal dan neonatal. Upaya ini dapat melibatkan berbagai sektor untuk melaksanakan pendampingan pada ibu hamil sebagai upaya promotif dan preventif dimulai sejak ditemukan ibu hamil sampai ibu dalam masa nifas berakhir melalui konseling, informasi dan edukasi (KIE) serta kemampuan identifikasi resiko pada ibu hamil sehingga mampu melakukan rujukan. Asuhan kebidanan berkesinambungan yang diberikan pada Ny. A dimulai pada usia kehamilan 36+5 minggu sampai dengan masa nifas 40 hari. Secara umum asuhan yang diberikan sudah sesuai dengan teori maupun peraturan yang berlaku. Selama asuhan berlangsung ibu mengalami proses kehamilan yang normal, tidak ada faktor resiko maupun resiko tinggi yang dialami. ibu sudah mendapatkan 6 kali pertemuan dan pemeriksaan lengkap terpadu di fasilitas kesehatan. Pada tanggal 21 Februari 2014 bersalin pada usia kehamilan 39+5 minggu secara SC atas indikasi KPD di RS. PKU Muhammadiyah Bantul. Bayi lahir dengan berat 3500 gram dan panjang badan 49 cm. Masa nifas ibu sampai dengan 40 hari normal. Ibu memutuskan untuk menggunakan KB Pil Progestin. Kesimpulan dari asuhan berkesinambungan ini adalah dalam kehamilan sesuai dengan upaya pemerintah dimana Ny A mendapatkan ANC sesuai standart. Pada persalinan mengalami KPD sehingga dilakukan SC. Hasil dari pelaksanaan asuhan ibu dan bayi dalam keadaaan yang baik. Saran untuk bidan agar dapat meningkatkan asuhan berkesinambungan dengan cara memantau secara ketat ibu dan janin sehingga ketika ditemukan komplikasi dapat dilakukan tindakan tepat sesuai prosedur.
Item Type: | Thesis (Laporan-Coc) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan kebidanan > Program Studi Sarjana Terapan Kebidanan > Program Studi Sarjana Terapan Kebidanan, Pendidikan Profesi Bidan |
Depositing User: | Mahasiswa Polkesyo |
Date Deposited: | 07 Jan 2025 07:57 |
Last Modified: | 07 Jan 2025 07:57 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/15845 |
Actions (login required)
View Item |