ANALISIS KELENGKAPAN DOKUMEN REKAM MEDIS ELEKTRONIK FORMULIR RINGKASAN MASUK DAN KELUAR DI RUMAH SAKIT UMUM QUEEN LATIFA PERIODE TRIWULAN I TAHUN 2023

Kusuma, Puannita Widya (2023) ANALISIS KELENGKAPAN DOKUMEN REKAM MEDIS ELEKTRONIK FORMULIR RINGKASAN MASUK DAN KELUAR DI RUMAH SAKIT UMUM QUEEN LATIFA PERIODE TRIWULAN I TAHUN 2023. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA.

[img] Text (COVER)
Awal.pdf

Download (182kB)
[img] Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (49kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (141kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB II.pdf

Download (95kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB III.pdf

Download (168kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf

Download (107kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (115kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf

Download (128kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
25 PUANNITA WIDYA KUSUMA P07137120025.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: https://poltekkesjogja.ac.id/

Abstract

Latar Belakang: Analisis kuantitatif adalah telaah atau review bagian tertentu dari isi rekam medis dengan maksud menemukan kekurangan khusus dari isi rekam medis yang berkaitan dengan pendokumentasian rekam medis. Kelengkapan pengisian dokumen rekam medis diperlukan demi memberikan informasi yang berkesinambungan. Tujuan Penelitian: Mengetahui tingkat kelengkapan pengisian dokumen rekam medis elektronik formulir ringkasan masuk dan keluar di Rumah Sakit Umum Queen Latifa periode triwulan I tahun 2023. Metode Penelitian: Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 30 Maret�27 April 2023. Populasi penelitian ini adalah dokumen rekam medis rawat inap formulir ringkasan masuk dan keluar di Rumah Sakit Umum Queen Latifa pada periode triwulan I tahun 2023. Hasil: Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tingkat kelengkapan pengisian formulir ringkasan masuk dan keluar pada triwulan I sebanyak 83%. Pada aspek identifikasi sebanyak 88%, aspek laporan yang penting sebanyak 82%, aspek autentifikasi sebanyak 72%, dan aspek pendokumentasian yang benar sebanyak 100%. Kesimpulan: Kelengkapan dokumen rekam medis elektronik formulir ringkasan masuk dan keluar di Rumah Sakit Umum Queen Latifa periode triwulan I tahun 2023 dinyatakan belum 100% lengkap. Kata Kunci: Analisis Kuantitatif Rekam Medis, Kelengkapan Dokumen Rekam Medis

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan kebidanan > Program Studi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 25 Oct 2024 06:17
Last Modified: 25 Oct 2024 06:17
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/14517

Actions (login required)

View Item View Item