GAMBARAN PENGETAHUAN IBU DENGAN TERJADINYA RAMPAN KARIES PADA ANAK USIA 5-10 TAHUN

Ardiyanti, Nyssa Putri (2022) GAMBARAN PENGETAHUAN IBU DENGAN TERJADINYA RAMPAN KARIES PADA ANAK USIA 5-10 TAHUN. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text (Awal)
Awal.pdf

Download (795kB)
[img] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (390kB)
[img] Text (Chapter 1)
Chapter 1.pdf

Download (299kB)
[img] Text (Chapter 2)
Chapter 2.pdf

Download (350kB)
[img] Text (Chapter 3)
Chapter 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (331kB)
[img] Text (Chapter 4)
Chapter 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (424kB)
[img] Text (Conclusion)
Conclusion.pdf

Download (168kB)
[img] Text (References)
References.pdf

Download (391kB)
[img] Text (Appendices)
Appendices.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (Karya Tulis Ilmiah_Nyssa Putri Ardiyanti_P07125119006)
Karya Tulis Ilmiah_Nyssa Putri Ardiyanti_P07125119006.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text (Naskah Publikasi_Nyssa Putri Ardiyanti_P07125119006)
Naskah Pubikasi_Nyssa Putri Ardiyanti_P07125119006.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (820kB)
Official URL: https://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Latar Belakang : Rampan karies adalah suatu penyakit jaringan keras gigi yang terjadi sangat cepat menyebar secara luas mengenai beberapa gigi sekaligus. Memasuki usia sekolah, biasanya anak-anak menyukai makanan manis yang dapat merusak gigi salah satunya rampan karies. Pengetahuan ibu tentang rampan karies akan mempengaruhi status kesehatan gigi anaknya. Menurut hasil Riskesdas, 2018 menyebutkan bahwa 93% anak usia dini mengalami gigi berlubang, sedangkan di Provinsi Jawa Tengah pada anak usia 5-9 tahun terdapat 53,51% yang mengalami gigi berlubang.Tujuan : Tujuan penelitian ini adalah diketahuinya gambaran pengetahuan ibu dengan terjadinya rampan karies pada anak usia 5-10 tahun.Metode : Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan rancangan penelitian cross sectional. Populasi penelitian ini berjumlah 35 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh dan dianalisis menggunakan tabulasi silang. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2022 yang bertempat di Dukuh Rw 07, Karangan, Karanganom, Klaten. Pengambilan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara membagikan kuesioner kepada responden penelitian dan pemeriksaan gigi pada anak usia 5-10 tahun yang mengalami rampan karies.Hasil : Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan ibu tentang rampan karies dikategorikan baik sebanyak 30 responden (85,7%). Sebagian anak memiliki rampan karies dalam kategori ringan sebanyak 20 anak (57,1%). Tingkat pengetahuan ibu tentang rampan karies dalam kategori kurang baik, kategori rampan karies pada anak sebagian besar termasuk dalam kategori sedang (100,0%).Kesimpulan : Tingkat pengetahuan ibu tentang rampan karies kurang baik, rampan karies pada anak kategori sedang.Kata Kunci : Pengetahuan Rampan Karies, Rampan Karies, Anak Usia 5-10 tahun

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi DIII Keperawatan Gigi
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 01 Sep 2022 04:35
Last Modified: 01 Sep 2022 04:35
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/10576

Actions (login required)

View Item View Item