PENGARUH MEDIA E-BOOKLET DALAM PEMBERIAN INFORMASI PROSEDUR SPINAL ANESTESI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD SUBANG

SITI MULYATI, SITI (2022) PENGARUH MEDIA E-BOOKLET DALAM PEMBERIAN INFORMASI PROSEDUR SPINAL ANESTESI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD SUBANG. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, POLTEKES KEMENKES JOGJAKARTA.

[img] Text
1. Awal.doc.pdf

Download (16MB)
[img] Text
2. Abstrak.pdf

Download (23kB)
[img] Text
3. Chapter1.doc.pdf

Download (78kB)
[img] Text
4. Chapter2.doc.pdf

Download (230kB)
[img] Text
5. Chapter3.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB) | Request a copy
[img] Text
6. Chapter4.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB) | Request a copy
[img] Text
7. Conclusion.doc.pdf

Download (54kB)
[img] Text
8. References.doc.pdf

Download (150kB)
[img] Text
9. Appendices.doc.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

PENGARUH MEDIA E-BOOKLET DALAM PEMBERIAN INFORMASI PROSEDUR SPINAL ANESTESI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD SUBANG Siti Mulyati1 , Ni Ketut Mendri2 , Sri Arini Winarti Rinawati3 Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Jl. Tata Bumi No.3 Banyuraden, Gamping, Sleman, Yogyakarta, 55293 Email : mulyatisiti23@gmail.com ABSTRAK Latar Belakang: Penggunaan anesthesia spinal masih menjadi pilihan utama untuk bedah section caesarea. Tindakan tersebut menimbulkan potensi dan ancaman nyata bagi tubuh, integritas dan jiwa pasien berupa kecemasan. Kecemasan pasien timbul dari pelaksanaan anesthesia yang tidak diketahui selama operasi, rasa nyeri pasca operasi, dan kegagalan seperti kecacatan atau kematian. Pemberian informasi kesehatan sangat diperlukan bagi pasien yang akan melakukan persalinan dalam mengatasi kecemasan. Pentingnya media dalam pemberian informasi kesehatan harus efektif dan berkembang salah satunya dengan e-booklet. Tujuan: Mengetahui pengaruh media e-booklet dalam pemberian informasi prosedur spinal anesthesia terhadap tingkat kecemasan pasien pre operasi sectio caesarea di RSUD Subang. Metode: Penelitian ini menggunakan quasi experiment dengan desain two group pre-post test with control group. Teknik pengambilan sampel adalah consecutive sampling melibatkan 62 responden, terbagi menjadi 31 responden kelompok intervensi dan 31 responden kelompok kontrol. Data dianalisis menggunakan uji wilcoxon dan uji mann whitney. Instrumen penelitian berupa kuesioner Amsterdam Preoperative Anxiety & Information Scale (APAIS). Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret-Mei 2022 di RSUD Subang. Hasil: Sebelum diberikan informasi kesehatan menggunakan media e-booklet spinal anesthesia sebagian besar responden mengalami kecemasan berat dan sesudah diberikan sebagain besar responden mengalami kecemasan ringan. Hasil uji Mann Whitney nilai p-value 0,000 maka nilai p-value<0,05. Kesimpulan: Ada pengaruh media e-booklet dalam pemberian informasi prosedur spinal anesthesia terhadap tingkat kecemasan pasien pre operasi sectio caesarea di RSUD Subang. Kata kunci : e-booklet, informasi, kecemasan 1) Mahasiswa Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta 2,3) Dosen Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Uncontrolled Keywords: e-booklet, informasi, kecemasan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan > Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan Anestesiologi
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 12 Jan 2023 03:13
Last Modified: 12 Jan 2023 03:13
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/10561

Actions (login required)

View Item View Item