PENGARUH PROMOSI MENGGUNAKAN LEAFLET TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG STOMATITIS AFTOSA REKUREN PADA PEMAKAI ORTHODONTIK CEKAT

YulitaFiani, Sara (2023) PENGARUH PROMOSI MENGGUNAKAN LEAFLET TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG STOMATITIS AFTOSA REKUREN PADA PEMAKAI ORTHODONTIK CEKAT. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text (COVER)
Awal.pdf

Download (560kB)
[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRACT.pdf

Download (161kB)
[img] Text (BAB I)
Chapter 1.pdf

Download (279kB)
[img] Text (BAB II)
Chapter 2.pdf

Download (298kB)
[img] Text (BAB III)
Chapter 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (400kB)
[img] Text (BAB IV)
Chapter 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[img] Text
Conclusion.pdf

Download (119kB)
[img] Text
References.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Appendices.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
SARA YULITAFIANI_P07125219005.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang : Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) pada tahun 2018 prevelensi masalah kesehatan gigi dan mulut di provinsi Jawa Tengah mengalami peningkatan dari tahun 2013 yaitu 25,9% menjadi 56%. Salah satunya adalah Maloklusi dapat dirawat dengan memakai orthodontik cekat, komponen perawatan orthodontik cekat dapat menimbulkan stomatitis aftosa rekuren (SAR) pada mukosa bibir. Media yang cukup popular digunakan untuk berbagai kepentingan termasuk pendidikan kesehatan adalah Media Leaflet. Tujuan : Diketahui pengaruh promosi menggunakan leaflet terhadap tingkat pengetahuan tentang SAR pada pemakai orthodontik cekat. Metode : Desain Penelitian Quasi Eksperimental dengan rancangan Non-Equivalent Control Group, pengambilan sampel menggunakan Accidental Sampling dengan jumlah sampel 60 responden sampel dibagi menjadi dua yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari-Maret 2023. Lokasi penelitian di Praktek Pribadi Swasta Dokter Gigi Tenik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan Uji Paired Sampel T test dan Uji Independent T test. Hasil : Tingkat pengetahuan tentang SAR sebelum dilakukan promosi dengan media leaflet pada kelompok eksperimen kriteria cukup sebesar 61,3% dan sesudah dilakukan promosi meningkat menjadi kriteria baik sebesar 86,7%. Dan pada kelompok kontrol kriteria cukup sebesar 76,7% peningkatan menjadi kriteria baik sebesar 53,3%. Hasil uji statistik menggunakan Uji Paired Sample T test diperoleh p-value 0,000<0,5. Hasil uji Independent Sampel T test diperoleh p-value 0,000<0,5, mean rank kelompok eksperimen 13,27< 11,03 % kelompok kontrol. Kesimpulan : Media Leaflet berpengaruh untuk meningkatkan tingkat pengetahuan tentang SAR pada pemakai orthodontik cekat. Kata Kunci : Leaflet, Pengetahuan SAR, Orthodontik Cekat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi Sarjana Terapan Terapi Gigi
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 17 Nov 2023 02:24
Last Modified: 17 Nov 2023 02:24
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/13575

Actions (login required)

View Item View Item