Nisia Syuhada Setyowati, Nisa (2023) HUBUNGAN STATUS GIZI IBU SAAT HAMIL BERDASARKAN LINGKAR LENGAN ATAS DENGAN KEJADIAN STUNTING PADA ANAK USIA 24-60 BULAN DI WILAYAH MINAHASA UTARA. Other thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Text
Awal.pdf Download (343kB) |
|
Text
Abstract.pdf Download (109kB) |
|
Text
Chapter1.pdf Download (107kB) |
|
Text
Chapter2.pdf Download (258kB) |
|
Text
Chapter3.pdf Download (141kB) |
|
Text
Chapter4.pdf Download (127kB) |
|
Text
Conclution.pdf Download (10kB) |
|
Text
References.pdf Download (95kB) |
|
Text
Appendices.pdf Download (959kB) |
Abstract
Latar Belakang; angka kejadian stunting di Indonesia masih menjadi permasalahan kesehatan yang serius. Stunting merupakan permasalahan yang terjadi pada 1000 Hari pertama kehidupan anak yang dimulai dari saat di kandungan dan kekurangan energi kronik merupakan salah satu factor penyebab stunting. Tujuan Penelitian: Hubungan status gizi ibu saat hamil berdasarkan Lingkar Lengan Atas dengan kejadian stunting pada anak usia 24-60 bulan di wilayah Minahasa Utara Metode Penelitian: Desain cross sectional. Populasi semua ibu yang hamil di yang terdaftar di register Puskesmas pada tahun 2020. Teknik sampling menggunakan purposive sampling dengan sampel 100 responden. Analisis data menggunakan uji chi square dan regresi logistik. Hasil Penelitian: Ada hubungan status status gizi ibu saat hamil berdasarkan Lingkar Lengan Atas dengan kejadian stunting pada anak usia 24-60 bulan di Wilayah Minahasa Utara (p=0,000). Ibu yang memiliki status gizi KEK dalam penelitian ini mendominasi dengan persentase 52%..Kejadian stunting pada penelitian ini ditemukan perbandingan 50 balita stunting dan 50 balita tidak stunting. Kesimpulan: Ada Hubungan status gizi ibu saat hamil berdasarkan Lingkar Lengan Atas dengan kejadian stunting pada anak usia 24-60 bulan di Wilayah Minahasa Utara Kata Kunci: stunting, status gizi, balita
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan kebidanan > Program Studi Sarjana Terapan Kebidanan |
Depositing User: | Mahasiswa Polkesyo |
Date Deposited: | 25 Oct 2024 04:31 |
Last Modified: | 25 Oct 2024 04:31 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/13012 |
Actions (login required)
View Item |