BUKU AJAR SANITASI LINGKUNGAN: FILTER REAKTIF PENURUNAN KADAR MANGAN AIR SUMUR

Haryono, SKM, M.Kes., H (2021) BUKU AJAR SANITASI LINGKUNGAN: FILTER REAKTIF PENURUNAN KADAR MANGAN AIR SUMUR. Poltekkes Jogja Press, Yogyakarta. ISBN 978-623-6238-11-0

[img] Text
5 FILTER REAKTIF PENURUNAN KADAR MANGAN AIR SUMUR.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Abstrak A. KESIMPULAN Berdasarakan hasil penelitian dapat disimpilkan : 1. Kadar Mn rata-rata air sampel sebelum dilakukan penyaringan rata-rata 2,2 mg/l. 2. Kadar Mn rata-rata air sampel sesudah dilakukan penyaringan rata-rata 0,06 mg/l. 3. Ada perbedaan Mn sebelum dan sesudah dilakukan penyaringan menggunakan filter Reaktif. P = 0,00 B. SARAN 1. Bagi masyarakat di Desa Sukorejo, Wedi, Klaten dapat memanfaatkan filter Reaktif untuk mengatasi kandungan Mn pada air sumur yang berlebihan. 2. Pada pemeritah Desa Sukorejo Wedi Klaten dapat melakukan sosialisasi hasil penelitian ini kepada warga lain yang memiliki permasalahan yang sama. 3. Penelitian ini dapat dilanjutkan dengan variable lain agar air setelah dilakuakan penyaringan dapat langsung diminum.

Item Type: Book
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Kesehatan Lingkungan
Depositing User: editor ed
Date Deposited: 13 May 2022 03:18
Last Modified: 13 May 2022 03:18
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/8166

Actions (login required)

View Item View Item