PENGGUNAAN TUDUNG SAJI INSULATOR UNTUK MEMPERPANJANG MASA SIMPAN PRODUK ES KRIM

Nadya Husna, Nadya Husna (2020) PENGGUNAAN TUDUNG SAJI INSULATOR UNTUK MEMPERPANJANG MASA SIMPAN PRODUK ES KRIM. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
1. Awal.pdf

Download (431kB)
[img] Text
2. ABSTRAK Dua Bahasa.pdf

Download (152kB)
[img] Text
3. Chapter 1.pdf

Download (174kB)
[img] Text
4. Chapter 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (454kB)
[img] Text
5. Chapter 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB)
[img] Text
6. Chapter 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (552kB)
[img] Text
7. Conclusion.pdf
Restricted to Registered users only

Download (148kB)
[img] Text
8. References.pdf

Download (355kB)
[img] Text
9. Appendices.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
10. BAB I-BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Es krim merupakan salah satu makanan yang digemari di Indonesia, sebarannya hampir di seluruh Indonesia. Namun tidak semua masyarakat Indonesia memiliki Freezer. Penyimpanannya di letakkan begitu saja di suhu ruang yang dapat menyebabkan es cepat mencair dan terjadi cemaran seperti debu, serta gangguan dari binatang penganggu. Upaya yang dapat dilakukan adalah dengan menyimpan atau meletakkan di tempat yang sesuai persyaratannya. Tujuan peneliti ini adalah mengetahui pengaruh penggunaan tudung saji insulator terhadap lama waktu simpan es krim. Metode yang digunakan dalam Penelitian ini adalah eksperimen semu (quasi experiment), bentuk desain yang digunakan adalah Post test with control group design. Obyek penelitian berupa es krim diamati perubahannya dari menit ke 0 hingga menit es krim tersebut mulai mencair dengan meletakkan es krim ke dalam tudung saji insulator, dan dilakukan pengulangan sebanyak enam belas kali. Penelitian ini dilaksanakan bulan Juli sampai November 2020 di Perumahan Waskita Karya, Merangin, jambi. Analisis analitik uji normalitas data menggunakan uji ShapiroWilk. Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan bermakna masa simpan es krim antara yang disimpan pada tudung saji insulator dan tanpa tudung saji insulator (p = 0,000). Penggunaan tudung saji insulator dapat memperpanjang masa simpan es krim, menggunakan tudung saji insulator bertahan 48,1 menit dan es krim tanpa tudung saji insulator bertahan 25,9 menit. Penggunaan tudung saji pada variasi jumlah es krim 1, 2, dan 3 berpengaruh terhadap mada simpan (p = 0,000). Berdasarkan hasil analisis data maka peneliti menyimpulkan bahwa Ha dapat diterima dengan nilai signifikan uji T-Test dan Anova < 0,05, sehingga memiliki perbedaan yang bermakna dan berpengaruh terhadap es krim yang disimpan pada tudung saji insulator dan tanpa tudung saji insulator serta berpengaruh terhadap variasi es krim. Kata Kunci : Tudung saji, Insulator, Masa simpan, Es krim

Item Type: Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined])
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Kesehatan Lingkungan > Program Studi Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 05 Jul 2021 03:36
Last Modified: 05 Jul 2021 03:36
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/5266

Actions (login required)

View Item View Item