PENGARUH FILTRASI SEDERHANA DENGAN MEDIA PASIR TERHADAP KADAR Fe AIR SUMUR GALI DI DUSUN MRISEN PANGGUNGHARJO SEWON BANTUL

SARONO BUDI SANTOSO (2009) PENGARUH FILTRASI SEDERHANA DENGAN MEDIA PASIR TERHADAP KADAR Fe AIR SUMUR GALI DI DUSUN MRISEN PANGGUNGHARJO SEWON BANTUL. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogykarta.

[img] Text
KTI I-V.rtf
Restricted to Registered users only

Download (379kB)
Official URL: http://poltkkesjogja.ac.id

Abstract

Air tanah sering mengandung unsur mineral yang cukup tinggi diantaranya adalah kandungan Fe. Berdasarkan uji laboratorium terhadap sumur gali di dusun Mrisen panggungharjo Sewon Bantul mempunyai kadar Fe sebesar 3,3715 mg/l, hasil tersebut tidak sesuai dengan persyaratan dalam Permenkes No 416/Menkes/Per/IX/1990 yaitu 1 mg/l untuk air bersih. Sebagai upaya untuk menurunkan kadar Fe dilakukan pengolahan menggunakan metode SIPAS. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan rancangan penelitian pre –post test with control group design. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penggunaan filtrasi dengan mengggunakan media pasir. Sampel dilewatkan pada dua bak, terdiri dari bak kontrol dan bak perlakuan dengan lima kali pengulangan. Secara analitik, pengujian dilakukan dengan SPSS 16.00 for Windows menggunakan t-test terikat dengan taraf signifikan  = 0,05 diperoleh hasil nilai probability lebih kecil dari nilai signifikan (0,000 <  ), sehingga ada pengaruh signifikan penggunaan filtrasi dengan menggunakan media pasir. Kata Kunci : Kadar Fe, Filtrasi, Media Pasir

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Kesehatan Lingkungan > Program Studi DIII Kesehatan Lingkungan
Depositing User: editor ed
Date Deposited: 28 Sep 2020 03:35
Last Modified: 28 Sep 2020 03:35
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/4162

Actions (login required)

View Item View Item