TIFFANIE ADHITYA BAYU AJI WIJAYA (2020) EFEKTIVITAS PENGGUNAAN SIKAT GIGI ORTHODONTI DAN SIKAT GIGI BIASA TERHADAP SKOR PLAK PADA PENGGUNA ORTHODONTI CEKAT. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Text
Awal.pdf Download (1MB) |
|
Text
Awal.pdf Download (1MB) |
|
Text
Abstract.pdf Download (386kB) |
|
Text
Chapter 1.pdf Download (391kB) |
|
Text
Chapter 2.pdf Download (472kB) |
|
Text
Chapter 3.pdf Restricted to Registered users only Download (191kB) |
|
Text
Chapter 4.pdf Restricted to Registered users only Download (375kB) |
|
Text
Conclusion.pdf Download (189kB) |
|
Text
References.pdf Download (315kB) |
|
Text
Appendices.pdf Restricted to Registered users only Download (194kB) |
Abstract
Latar belakang: Sikat gigi merupakan salah satu alat mekanis yang dianggap paling efektif untuk membersihkan plak. Pemakai alat orthodonti cekat dianjurkan untuk memakai sikat gigi desain khusus yaitu baris tengah bulu sikat lebih pendek dibandingkan bulu sikat pada kedua pinggirnnya untuk membantu penyingkiran plak di sekitar alat orthodonti cekat. Hasil studi literatur yang dilakukan pada penelitian yang sudah dilakukan sebelumnya, terdapat penurunan skor plak pada penggunaan sikat gigi orthodonti lebih efektif dibandingkan penggunaan sikat gigi biasa. Tujuan umum: Diketahuinya perbedaan efektivitas menyikat gigi dengan sikat gigi khusus orthodonti dan sikat gigi biasa terhadap skor plak pada pengguna orthodonti cekat. Metode : Jenis penelitian ini menggunakan penelitian studi literatur. Penelitian studi literatur dilakukan dengan cara mencari, mengumpulkan data, membaca, dan mencatat. Data yang digunakan berasal dari jurnal, surat kabar, dan berita. Studi literatur dilakukan setelah peneliti menentukan topik penelitian dan ditetapkannya rumusan permasalahan. Hasil : Penelitian studi literatur yang dilakukan peneliti terhadap efektivitas penggunaan sikat gigi orthodonti dan sikat gigi biasa diketahui adanya perbedaan efektivitas sikat gigi orthodonti dan sikat gigi biasa terhadap skor plak pada pengguna orthodonti cekat. Kesimpulan : Terdapat perbedaan efektivitas penggunaan sikat gigi orthodonti dan sikat gigi biasa terhdap skor plak pengguna orthodonti cekat. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut tentang efektivitas penggunaan sikat gigi orthodonti terhadap skor plak pengguna orthodonti cekat. Kata Kunci : Sikat gigi khusus, orthodonti cekat
Item Type: | Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined]) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RK Dentistry |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi Sarjana Terapan Terapi Gigi |
Depositing User: | Mahasiswa Polkesyo |
Date Deposited: | 09 Sep 2020 06:59 |
Last Modified: | 10 Sep 2021 07:55 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/3209 |
Actions (login required)
View Item |