Habibah1 and Hesty Widyasih2 and Siti Tyastuti 3 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG IMUNISASI PADA IBU YANG MEMILIKI BALITA USIA 2-5 TAHUN DI POSYANDU EMPU KUNIR 12 KELURAHAN REJOWINANGUN TAHUN 2019. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Text
1_BAGIAN AWAL.pdf Download (771kB) |
|
Text
2_BAB I.pdf Download (415kB) |
|
Text
3_BAB II.pdf Download (546kB) |
|
Text
4_BAB III.pdf Download (577kB) |
|
Text
5_BAB IV.pdf Download (347kB) |
|
Text
6_BAB V.pdf Download (185kB) |
|
Text
7_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (416kB) |
|
Text
8_LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Setiap negara permasalahan penyakit menular yang perlu perhatian khusus, banyak cara yang dilakukan sebagai penanggulangan penyakit menular, salah satunya dengan pemberian imunisasi dasar. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan dan sikap tentang imunisasi pada ibu yang memiliki balita usia 2-5 tahun di Posyandu Empu Kunir 12 Kelurahan Rejowinangun. Penelitian ini dengan metode deskriptif kualitatif serta menggunakan desain penelitian cross sectional dengan jumlah responden 53 orang ibu yang memiliki balita usia 2-5 tahun dalam wilayah Posyandu Empu Kunir 12 Kelurahan Rejowinangun. Variabel yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah tingkat pengetahuan dan sikap tentang imunisasi dengan karakteristik pendidikan dan usia ibu. Dalam penelitian ini mayoritas responden berpendidikan menengah (56,6%) dan usia dewasa akhir > 30 tahun (67,9%). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden mempunyai tingkat pengetahuan baik (75,5). Pada kategori sikap responden terhadap imunisasi dapat diketahui bahwa sebagian besar responden mempunyai sikap negatif terhadap imunisasi (52,8%). Disarankan perlu adanya pendekatan secara promosi kesehatan kepada masyarakat agar dapat meningkatkan cakupan imunisasi dasar lengkap di wilayah tersebut
Item Type: | Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined]) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan kebidanan > Program Studi DIII Kebidanan |
Depositing User: | analis |
Date Deposited: | 09 Jan 2020 04:42 |
Last Modified: | 18 Jun 2020 01:18 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/2327 |
Actions (login required)
View Item |