GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN PERILAKU MENYIKAT GIGI PADA SISWA KELAS VIII

Putrianingsih, Tri Indah (2023) GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN PERILAKU MENYIKAT GIGI PADA SISWA KELAS VIII. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

[img] Text
Awal.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstract.pdf.pdf

Download (204kB)
[img] Text
Chapter 1.pdf.pdf

Download (326kB)
[img] Text
Chapter 2.pdf.pdf

Download (354kB)
[img] Text
Chapter 3.pdf.pdf
Restricted to Registered users only

Download (343kB) | Request a copy
[img] Text
Chapter 4.pdf.pdf
Restricted to Registered users only

Download (450kB) | Request a copy
[img] Text
Conclusion.pdf.pdf

Download (201kB)
[img] Text
Reference.pdf.pdf

Download (330kB)
[img] Text
Appendices.pdf.pdf
Restricted to Registered users only

Download (798kB) | Request a copy
[img] Text
TRI INDAH PUTRIANINGSIH_P07125120011.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://poltekkesjogja.ac.id

Abstract

Latar Belakang: Masalah kesehatan gigi berkaitan pada pengetahuan terutama pada perilaku menyikat gigi. Lingkungan sekolah merupakan perpanjangan tangan keluarga dasar perilaku hidup sehat. Perilaku menyikat gigi pada anak usia 6-12 tahun mencapai 40%-50% dari komunitas umum, sehingga upaya kesehatan merupakan prioritas utama. Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan peneliti dengan wawancara didapatkan data bahwa (70%) responden berpengetahuan sedang dan perilaku menyikat gigi kriteria buruk. Tujuan Penelitian: Diketahui gambaran pengetahuan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut dengan perilaku menyikat gigi pada siswa kelas VIII. Metode Penelitian: Penelitian deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Aspek yang diteliti yaitu Pengetahuan Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut dan Perilaku Menyikat Gigi, pengumpulan data menggunakan kuesioner. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa Kelas VIII SMP Sunan Kalijogo Cangkringan. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling,jumlah sampel 36 responden, dan dianalisis menggunakan tabulasi silang. Hasil Penelitian: Pengetahuan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut untuk kriteria baik 86,1%, sedang 8,33% dan buruk 5,6%. Perilaku menyikat gigi untuk kriteria baik 38,8%, sedang 44,4% dan buruk 16,7%. Responden yang mempunyai pengetahuan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut kriteria baik dan perilaku menyikat gigi kriteria sedang 44,4%. Kesimpulan: Pengetahuan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut kriteria baik, dan perilaku menyikat gigi pada siswa kelas VIII kriteria sedang. Kata kunci: Pemeliharaan, menyikat gigi, siswa SMP.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi DIII Keperawatan Gigi
Depositing User: Mahasiswa Polkesyo
Date Deposited: 31 Oct 2023 07:06
Last Modified: 31 Oct 2023 07:06
URI: http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/14115

Actions (login required)

View Item View Item