Ariyani, Aisyah Nur (2022) MOVING AVERAGE SEBAGAI METODE QUALITY CONTROL DI LABORATORIUM PATOLOGI KLINIK. Other thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Text (COVER)
1. Awal.pdf.pdf Download (930kB) |
|
Text (ABSTRACT)
2. Abstract.pdf.pdf Download (210kB) |
|
Text (BAB I)
3. Chapter1pdf.pdf Download (219kB) |
|
Text (BAB II)
4. Chapter2.pdf.pdf Download (368kB) |
|
Text (BAB III)
5. Chapter3.pdf.pdf Download (358kB) |
|
Text (BAB IV)
6. Chapter4.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (525kB) |
|
Text (BAB V)
7. Conclusion.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (94kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. References.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (319kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
9. Appendices.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Latar Belakang : Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang kesehatan memberikan dampak salah satunya yaitu munculnya metode baru dalam melakukan Quality Control (QC). Metode Moving Average (MA) merupakan metode lanjutan dari metode Average of Normal. Metode MA atau rata-rata bergerak merupakan penghitungan rata-rata dari serangkaian hasil pasien dan selanjutnya nilai tersebut digunakan untuk tujuan QC. Disebut “bergerak” karena setiap hasil baru diterima, maka MA akan dihitung ulang. MA QC dapat digunakan untuk mencegah perilisan hasil pasien yang salah akibat ketidaktepatan pengukuran control. MA QC diharapkan dapat menjadi kontrol ketika QC internal rusak, tidak memadai, serta ketika tidak ada kontrol stabil yang tersedia. Parameter pemeriksaan kimia yang digunakan adalah Ureum, Kolesterol, dan Asam Urat. Tujuan Penelitian : Mengetahui bahwa Moving Average dapat digunakan sebagai metode alternatif Quality Control di Laboratorium Patologi Klinik RS AMC Muhammadiyah. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan desain penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil Penelitian : Telah didapatkan 3 grafik Moving Average dari 3 parameter pemeriksaan yang berasal dari data hasil pemeriksaan pasien sebanyak 802 data yang terdiri atas 259 data Ureum, 263 data Kolesterol, dan 281 data Asam Urat. Terdeteksi 8 hasil MA Ureum dan 2 hasil MA Kolesterol yang tidak normal dan berada di luar grafik MA. Kesimpulan : Metode MA dapat digunakan sebagai metode alternatif untuk validasi dan metode QC pada pemeriksaan kimia di Laboratorium Patologi Klinik. Kata Kunci : Moving Average, Quality Control, Metode QC, Metode MA, MA QC
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TP Chemical technology |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Teknologi Laboratorium Medis > Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Laboratorium Medis |
Depositing User: | Mahasiswa Polkesyo |
Date Deposited: | 09 Nov 2023 07:18 |
Last Modified: | 09 Nov 2023 07:18 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/11999 |
Actions (login required)
View Item |