Nur, Qomarun (2022) PENGARUH KOMPRES HANGAT TERHADAP NYERI PADA PASIEN HERNIA SEBELUM TINDAKAN OPERASI DI RUANG PREMEDIKASI RSUD dr. MOHAMMAD SOEWANDHIE SURABAYA. ["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined] thesis, POLTEKKES KEMENKES JOGJA.
Text
1. Awal.doc.pdf Download (15MB) |
|
Text
2. Abstrak.pdf Download (27kB) |
|
Text
3. Chapter1.doc.pdf Download (183kB) |
|
Text
4. Chapter2.doc.pdf Download (294kB) |
|
Text
5. Chapter3.doc.pdf Restricted to Registered users only Download (210kB) |
|
Text
6. Chapter4.doc.pdf Restricted to Registered users only Download (226kB) |
|
Text
7. Conclusion.doc.pdf Download (156kB) |
|
Text
8. References.doc.pdf Download (179kB) |
|
Text
9. Appendices.doc.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
PENGARUH KOMPRES HANGAT TERHADAP NYERI PADA PASIEN HERNIA SEBELUM TINDAKAN OPERASI DI RUANG PREMEDIKASI RSUD dr. MOHAMMAD SOEWANDHIE SURABAYA Qomarun Nur i , Sarka Ade Susana ii , Bondan Palestin ii Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, Jl. Tata Bumi No. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman, Yogyakarta 55293, (0274)587293 Email: qomarunnur@gamil.com* ABSTRAK Latar Belakang: ). Hernia dapat menyebakan Usus tertekan dan tercekik yang akan menimbulkan rasa nyeri hebat sebelum dioperasi. Nyeri pasien sebelum operasi mempengaruhi risiko berkembangnya nyeri kronis setelah operasi. Nyeri yang tidak tertangani dapat menyebabkan terganggunya masa pemulihan, peningkatan depresi, kecemasan, ketakutan, dan kemarahan. Salah satu tehnik relaksasi yang dapat di gunakan untuk mengurangi nyeri adalah dengan kompres hangat. Tujuan: Diketahuinya pengaruh kompres hangat terhadap nyeri pada pasien hernia sebelum tindakan opersai di ruang premedikasi RSUD dr Mohammad Soewandhie Surabaya. Metode: Penelitian ini menggunakan jenis Pra Experiment One Group PretestPostest Design. Jumlah responden 30 orang yang dipilih dengan menggunakan total sampling. Instrumen menggunakan ceklis Numeric Rating Scale (NRS. Analisa data menggunakan uji wilcoxxon. Hasil: Tingkat nyeri responden sebelum pemberian kompres hangat seluruhnya nyeri sedang dan setelah pemberian kompres hangat separoh responden mengalami nyeri ringan. Hasil uji wilcoxxon nilai p-value 0,000 maka nilai pvalue<0,05. Kesimpulan: Ada pengaruh kompres hangat terhadap nyeri pada pasien hernia sebelum tindakan operasi di ruang premedikasi RSUD dr Mohammad Soewandhie Surabaya. Kata kunci:Kompres Hangat, Nyeri, Hernia, Spinal anestesi i Mahasiswa Sarjana Terapan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta ii Dosen Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta
Item Type: | Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_skripsi" not defined]) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kompres Hangat, Nyeri, Hernia, Spinal anestesi |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Poltekkes Kemenkes Yogyakarta > Jurusan Keperawatan > Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan Anestesiologi |
Depositing User: | Mahasiswa Polkesyo |
Date Deposited: | 14 Sep 2022 02:54 |
Last Modified: | 14 Sep 2022 02:54 |
URI: | http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/id/eprint/10510 |
Actions (login required)
View Item |